Panduan Aplikasi Pre-Print Repository Tugas Mahasiswa

Aplikasi Repository Tugas Mahasiswa dapat diakses melalui https://tm.telkomuniversity.ac.id/ fungsi aplikasi ini adalah untuk menyimpan tugas-tugas harian maupun pekanan milik mahasiswa yang ditugaskan oleh masing-masing dosen mata kuliah bersangkutan.

User

Pengguna aplikasi Repository Tugas Mahasiswa ini terdiri dari beberapa jenis dan memilik fitur masing masing:

  1. Mahasiswa: sebagai kontributor
  2. Dosen: sebagai evaluator
  3. Fakultas: sebagai koordinator
  4. PuTi: sebagai administrator

Alur unggah dokumen yaitu:

  1. Mahasiswa unggah dokumen tugas, berupa PDF
  2. Dosen mata kuliah memberikan approval hasil unggah mahasiswa

Panduan Aplikasi Repository Tugas Mahasiswa

Download Panduan PDF Aplikasi Repository TM – Mahasiswa 

Download Panduan PDF Aplikasi Repository TM – Dosen

Download Panduan PDF Aplikasi Repository TM – Fakultas

Download Panduan PDF Aplikasi Repository TM – PuTi 

ManMuTI PuTI
ManMuTI PuTI

https://dataverse.telkomuniversity.ac.id/

Articles: 71

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Eksplorasi konten lain dari Direktorat Pusat Teknologi Informasi

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca